Ciri Khas Arah Pendidikan

  • Penguasaan Al Qur’an dalam bentuk tahsin bacaan dan target hafalan.
  • Penguasaan Bahasa Arab dalam bentuk lisan dan tulisan.
  • Penguasaan Bahasa Inggris sebagai salah Bahasa International.
  • Integrasi nilai-nilai keimanan, akhlaq dan sunnah Nabi shallallhu’alaihiwasallam dalam seluruh materi pelajaran.
  • Integrasi nilai-nilai keimanan, akhlaq dan sunnah Nabi shallallhu’alaihiwasallam dalam setiap aspek dan proses belajar mengajar.
  • Melatih mental keikhlasan, sikap juang sebagai kader ulama sesuai dengan jenjang pendidikannya, siap terjun di berbagai lini kehidupan dan dakwah, serta siap menjadi kader Ulama.
  • Melatih kedisiplinan, kemandirian, tanggung jawab pada tugas, serta budaya hidup bersih dan sehat.
  • Penguasaan keterampilan menjadi Ibu Rumah Tangga shalihah, rabbaniyah, murabbiyah dan sebagai Guru Muslimah yang siap terjun di berbagai lembaga pendidikan.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.